Tuesday, March 8, 2011

BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Pendidikan adalah sarana yang paling startegis dalam usaha meningkatkan sumber daya manusia. Oleh karena itu tenaga pendidik memiliki peranan penting dalam menghasilkan generasi pembaharu yang berkualitas dan memiliki keterampilan. Dalam hal ini, tenaga pendidik harus dapat menjalankan fungsinya secara maksimal, seperti terdapat pada Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003 Pasal 20 ayat (2) yang berbunyi :
Pendidikan dan tenaga pendidikan berkewajiban : (a) Menciptakan suasana pendidikan yang bermakna, menyenangkan, kreatif, dinamis, dan dialogis. (b) Mempunyai komitmen secara profesional untuk meningkatkan mutu pendidikan.

Dengan terlaksananya fungsi tersebut sebagaimana dalam undang-undang akan menciptakan suasana belajar yang menyenangkan dan membangitkan motivasi belajar siswa, hal ini juga berkaitan erat dengan gaya mengajar guru serta cara mengkoordinir kegiatan-kegiatan siswa selama proses belajar mengajar berlangsung. Dalam hal ini pengelolaan kelas yang efektif dan efisien sangat membantu siswa untuk mencapai tpengelolaan kelas yang efektif dan efisien sangat membantu siswa untuk mencapai tujuan pembelajaran.

Blogroll

×

About